Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Contoh Soal Pertukaran Aktiva Tetap Memiliki Substansi Komersial dan Jawabannya

Konten [Tampil]

Contoh soal pertukaran aktiva tetap memiliki substansi komersial dan jawabannya merupakan metode bagi perusahaan meningkatkan sumber daya modal dengan memperjualbelikan kembali aset yang pernah dibelinya. Apa itu substansi komersial? substansi komersial adalah bentuk peningkatan sumber daya dimasa depan tanpa mengubah bentuknya.

Pertukaran aset yang memiliki substansi komersial adalah tindakan entitas meningkatkan kualitas dan kuantitas produk hasil pengerjaan mesin dan kendaraan. Selama masa manfaat aset, perusahaan akan mengeluarkan biaya rutin untuk perawatan. Biaya reparasi atau pemeliharaan bertujuan menjaga agar mesin, kendaraan dan bangunan tetap produktif.

Contoh soal dan jawaban pertukaran aset tetap tidak sejenis dan sejenis memungkinkan entitas mendatangkan keuntungan diluar perusahaan. Kapan pendapatan diakui? pendapatan diakui dilaporan posisi keuangan ketika adanya tambahan manfaat ekonomis yang diperkirakan masuk ke rekening giro entitas.

Contoh Soal Pertukaran Aktiva Tetap Memiliki Substansi Komersial dan Jawabannya

Apa itu Subtansi Komersial

Pengertian substansi komersial menurut para ahli adalah tolak ukur peningkatan nilai aset dimasa mendatang. Masalah-masalah penentuan biaya perolehan aktiva tetap terdiri dari pembelian dalam satu paket, pembayaran aktiva menggunakan wesel tagih dan aset dibangun sendiri oleh perusahaan dalam waktu tertentu.

Contoh soal pertukaran aktiva tetap bertujuan agar entitas tidak perlu mempersiapkan dana lebih ketika meningkatkan kualitas mesin produksi. Penentuan biaya perolehan aset bertujuan agar perusahaan dapat menentukan nilai yang disusutkannya selama beberapa periode sesuai target yang ditetapkan oleh perusahaan.

Contoh aset tetap yang memiliki substansi komersial adalah tanah. Tanah merupakan salah satu aset yang tidak mengalami depresiasi atau penyusutan menurut aturan akuntansi keuangan. Tanah hanya dapat didepresiasi ketika terjadi penggalian, pemanfaatan tanah yang mengurangi nilai guna dan hak milik perusahaan.

Baca Juga: Apa itu Penjualan Konsinyasi

Contoh Soal Pertukaran Aktiva Tetap Sejenis dan Tidak Sejenis

Contoh soal pertukaran aktiva tetap sejenis dan tidak sejenis merupakan bagian dari kerjasama perusahaan dalam menjalin hubungan istimewa. Job order costing dan process costing menjadi bagian dari perhitungan pembebanan biaya agar dapat memperhitungkan harga pokok produksi selama satu periode.

Laba rugi penjualan dan pertukaran aset tetap harus dilaporkan dalam catatan atas laporan posisi keuangan. Perlakuan apabila entitas mendapatkan keuntungan adalah mengakui pendapatan ditahun berjalan. Penjualan aset akan melibatkan adanya pajak pertambahan nilai dan pajak penghasilan badan usaha.

Contoh soal pertukaran aset tetap sejenis terjadi ketika CV Staff Accounting memutuskan menukarkan mesin A ditambah kas senilai Rp 1.000.000 dengan mesin B. Nilai akumulasi penyusutan buku mesin A adalah Rp 90.000.000 dan biaya perolehan Rp 270.000.000. Harga mesin B adalah Rp 200.000.000. Hitunglah keuntungan yang didapatkan perusahaan?

Baca Juga: Contoh Soal Penggabungan Usaha Metode Purchase

Cara Menghitung Laba Rugi Pertukaran Aktiva Tetap Sejenis

Cara menghitung laba rugi pertukaran aktiva tetap sejenis merupakan bagian dari komposisi permodalan yang dimiliki perusahaan. Bagaimana kriteria suatu aktiva tetap berwujud agar dapat diakui sebagai aktiva oleh perusahaan jelaskan secara singkat adalah biaya perolehan dapat diukur dengan handal.

Cara menghitung pertukaran aktiva tetap memiliki substansi komersial akan mengaplikasikan setiap pertumbuhan perusahaan. Laba rugi tukar tambah aset akan terjadi ketika nilai buku tidak sesuai nilai perjanjian kerjasama. Adapun langkah-langkah perhitungan laba rugi tukar tambah aset adalah

Harga Mesin baru Rp 200.000.000
Kas Rp 1.000.000
Biaya Peroleha Rp 201.000.000
Nilai Buku Mesin lama Rp 180.000.000
Laba Pertukaran aset Rp 21.000.000

Jurnal Pencatatan Pertukaran Aset Tetap Sejenis

Jurnal pencatatan pertukaran aset tetap sejenis bertujuan agar perusahaan dapat mengapresiasi kerja dari appraisal. Jasa penilai aset ditujukan bagi entitas yang ingin go public. Penjualan saham perusahaan ke masyarakat dimaksudkan agar dapat meningkatkan kualitas modal yang dimilikinya.

Adapun jurnal pencatatan tukar tambah aset memiliki substansi komersial adalah

Tanggal Keterangan DebitKredit
19/03/2023 Mesin Baru Rp 201.000.000
Akumulasi Depresiasi Rp 90.000.000
Mesin Lama Rp 270.000.000
Laba Rugi Pertukaran Rp 20.000.000
Kas
Rp 1.000.000

Baca Juga: Cara Input Pembelian Aktiva Tetap di Accurate Melalui Menu Pembelian

Demikian contoh soal pertukaran aktiva tetap memiliki substansi komersial baik sejenis dan tidak sejenis. Perusahaan diharapkan mampu memberikan kepastian tentang jumlah pendapatan yang harus dilaporkan dalam tahun pajak sesuai target yang ditetapkan entitas. Kepastian pembayaran tagihan menyesuaikan kebutuhan perusahaan.

Posting Komentar untuk "Contoh Soal Pertukaran Aktiva Tetap Memiliki Substansi Komersial dan Jawabannya"